AHMAD FAHRI HUBUNGAN INTERAKSI SOSIAL DENGAN KUALITAS HIDUP PADA LANSIA DI PUSKESMAS CIKETING UDIK BEKASI

HUBUNGAN INTERAKSI SOSIAL DENGAN KUALITAS HIDUP PADA LANSIA DI PUSKESMAS CIKETING UDIK BEKASI

  • Ahmad Fahri Akper Berkala Widya Husada
Keywords: Kata kunci : interaksi sosial, kualitas hidup, lansia

Abstract

Pendahuluan : Lansia merupakan proses bertambahnya usia yang ditandai dengan penurunan fungsi organ tubuh akibat dari berkurangnya jumlah dan kemampuan sel tubuh, sehingga kemampuan jaringan tubuh untuk mempertahankan fungsi secara normal berkurang. Tujuan literature review ini untuk menganalisis hubungan interaksi sosial dengan kualitas hidup pada lansia dengan studi empiris lima tahun terahir. Metode : Jenis penelitian dari 10 jurnal yang sudah di anlisis hampir seluruhnya menggunakan desain cross sectional Hasil : Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa interaksi sosial pada lansia mempunyai hubungan terhadap kulitas hidup pada lansia. Kesimpulan : Kesimpulan dalam penelitian ini adalah terdapat hubungan interaksi sosial dengan kualitas hidup pada lansia.

Kata kunci : interaksi sosial, kualitas hidup, lansia

References

Azizah, 2011. Keperawatan Lanjut Usia. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Arikunto, 2006. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Abdul & Sandu, 2016. Pendidikan Keperawatan Gerontik. Yogyakarta: Penerbit Andi.
Direktorat Statistik Kesejahteraan Rakyat, 2015. Profil statistik Kesehatan 2015, Jakarta : Badan Pusat Statistik
Donsu, J. ( 2017). Metodologi Penelitian Keperawatan. Yogyakarta : Pustaka Baru Pers.
Dinas Kesehatan Jombang, 2014, Jumlah lansia di Jombang
Depkes RI. 2013. Riset Kesehatan Dasar. Jakarta: Badan Penelitian dan pengembangan Kesehatan Kementrian Kesehatan RI.
Hidayat, A. A. 2007. Metode Penelitian Keperawatan Dan Teknik Analisa Data. Jakarta: Salemba Medika
WHO, 2018, Jumlah harapan hidup di Indonesia
Nursalam, 2017. Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan. Salemba Medika.
Jakarta
Sunaryo, 2016. Asuhan Keperawatan Gerontik. Yogyakarta : CV ANDI OFFSET
Stanley, M., & Beare, P. G. 2006. Buku Ajar Keperawatan Gerontik. Jakarta: EGC.
Supraba N.P., 2015. Hubungan antara Aktifitas Sosial, Interaksi Sosial dan Fungsi Keluarga dengan Kualitas Hidup di Wilayah Kerja Puskesmas I Denpasar Denpasar Utara Kota Denpasar. Universitas Udayana, Badung. Thesis.
Sujarweni, V. (2014). Penelitian Keperawatan dengan SPSS. Yogyakarta : Pustaka Baru Pers.
Soekanto, 2012. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: Rajawali Pers.
Theofilou, 2013. Quality Of Life Definition And Measurement: Europes Journal of Psychology Vol 9. Received : 2012-04-06.Accepted 2012-05- 31. Published: 2013-02-28
Yulikasari, Rahmawati. (2015). Hubungan Dukungan Sosial Keluarga dengan Kualitas Hidup Lansia Penderita Hipertensi di Kelurahan Gayam Kab. Sukoharjo. Diakses pada tanggal 27 Mei 2016 dari http://jurnal.unimus.ac.id/index.php/FIKkeS/article/viewFile/357/393 di akses pada bulan Maret 2020
Widodo dan Niken. 2013. Harga Diri dan Interaksi Sosial ditinjau dari Status Sosial Ekonomi Orang Tua. Persona, Jurnal Psikologi Indonesia, Vol. 2, No. 2: 131-138.
Published
2023-07-27